Apakah bisa mengatasi lupa user id dan PIN Internet Banking Bank Mandiri tanpa harus ke kantor Cabang bank Mandiri? Hmmm Apalagi buat kamu yang kadang sibuk kerja pada hari jam kerja. Ternyata sekarang bisa. Apabila lupa user id atau PIN internet banking bank Mandiri, kamu tak harus meminta ke kantor cabang.
Kamu bisa menggunakan Mandiri Online baik melalui komputer ataupun melalui Aplikasi yang terinstall di smartphone mu. Selain itu nantinya juga butuh no hp yang telah terdaftar pada layanan SMS mandiri.
Mengatasi Lupa User ID Internet Banking bank Mandiri
Ditekankan di sini, kamu harus terdaftar sebagai pengguna SMS Banking Mandiri. Sebab ketiak mau reset PIN, atau ingin lihat user id, data tersebut akan dikirim berupa kode OTP melalui SMS ke nomor hp yang telah terdaftar sebagai pengguna SMS Banking Mandiri. Langkah yang akan dilakukan adalah,Mengatasi Lupa user id internet Banking Bank Mandiri |
Kemudian masukkan 16 digit nomor kartu Debit Mandiri. Dilengkapi dengan tanggal Expired itu kartu (ada di bagian bawah kartu).
Lanjut, kamu periksa di nomor ponsel SMS Banking, akan ada 6 angka yang disebut kode OTP. Lalu masukkan pada kolom ‘Kode Challenge’ yang ada pada komputer tadi.
Bila dilakukan benar maka akan tampil di layar seperti yang ditunjukkan oleh gambar no 4 di atas. Kamu akan lihat user id punya kamu. Baca juga: Cara Transfer Uang Ke Luar Negeri melalui Bank Syariah Mandiri.
Lupa dan Cara Mengatur Ulang PIN Internet Banking Mandiri
Jika masalahkamu adalah lupa PIN untuk masuk ke akun Mandiri Online. Maka langkah yang harus kamu lakukan adalah.Lupa Pin Internet Banking |
Jalankan Aplikasi pada ponsel atau buka halaman internet banking Bank Mandiri. Kemudian pilih Lupa PIN.
Pada halaman berikutnya, kamu akan diminta memasukkan 16 nomor kartu Debit dan tangal lahir-mu. Ikuti saja dan Lanjut.
Kemudian diminta user id. Kamu masukkan user id-mu. Lanjut tunggu SMS dari bank Mandiri pada nomor yang terdaftar sebagai SMS Banking. 6 Angka tersebut dimasukkan pada kode Challenge.
Jika sudah benar, maka akan muncul halaman baru yang menyuruhmu memasukkan Pin Baru. Aturlah PIN untuk internet banking mu berupa nomor yang mudah kamu ingat. Tapi jangan sesekali menggunakan nomor berupa tanggal lahir sendiri. Karena ini sangat tidak aman. Baca juga: Mana yang Lebih baik Bank Mandiri, BCA, BRI atau BNI? Ini Reviewnya
Pada halaman berikutnya, kamu akan diminta memasukkan 16 nomor kartu Debit dan tangal lahir-mu. Ikuti saja dan Lanjut.
Kemudian diminta user id. Kamu masukkan user id-mu. Lanjut tunggu SMS dari bank Mandiri pada nomor yang terdaftar sebagai SMS Banking. 6 Angka tersebut dimasukkan pada kode Challenge.
Jika sudah benar, maka akan muncul halaman baru yang menyuruhmu memasukkan Pin Baru. Aturlah PIN untuk internet banking mu berupa nomor yang mudah kamu ingat. Tapi jangan sesekali menggunakan nomor berupa tanggal lahir sendiri. Karena ini sangat tidak aman. Baca juga: Mana yang Lebih baik Bank Mandiri, BCA, BRI atau BNI? Ini Reviewnya
Share Yuk
Related Posts
Loading...
No comments:
Post a Comment