Setelah memiliki kartu ATM mandiri itu tidak langsung bisa digunakan. Kamu harus melakukan aktifasi Mandiri Debit Online lebih dahulu agar kartu ATM Bank Mandiri ini bisa berperan sebagai kartu Debit.
Cara aktifasi kartu Debit Mandiri palingmudah adalah dengan mendatangi kantor cabang bank Mandiri terdekat. Kamu harus bawa syarat aktifasi kartu debit Mandiri ini adalah, kartu ATM tersebut, kartu Identitas pengenal berupa KTP/SIM juga buku rekening tabungan. Namun bila tidak punya waktu untuk datang ke Bank Mandiri, aktifasi kartu Debit Mandiri bisa dilakukan melalui internet banking atau layanan Mandiri Online. Berikut cara aktifasi kartu debit Mandiri.
3) Selanjutnya kamu akan temukan menu Pengaturan e-Commerce. Dikolom yang tersedia bisa diisikan 16 nomor yang ada di bagian depan kartu Debit Mandiri. Lalu Lanjut.
4) Kemudian kamu akan dibawa pada halaman baru dan masukkan nomor ponsel-mu. Nomor ponsel ini nantinya sebagai penerima SMS untuk kode OTP ketika melakukan transaksi dengan Debit Online.
5) Pada nomor ponsel yang baru saja di daftarkan akan datang SMS yang berisi kode nomor. Simpan nomor ini.
6) Nyalakan pin token mandiri-mu. Kemudian masukkan PIN-nya, kemudian pilihlah ‘1’. Kode yang diterima di SMS tadi dimasukkan hingga nanti akan muncul kode yang baru. Kode yang baru ini akan dimasukkan pada kolom Kode Challenge di Komputer/PC.
Kartu kamu akan aktif Sehari setelah melakukan ini. Jadi untuk menggunakan kartu ATM Mandiri sebagai kartu Debit, kamu bisa mulai gunakan besoknya.
Cara aktifasi kartu Debit Mandiri palingmudah adalah dengan mendatangi kantor cabang bank Mandiri terdekat. Kamu harus bawa syarat aktifasi kartu debit Mandiri ini adalah, kartu ATM tersebut, kartu Identitas pengenal berupa KTP/SIM juga buku rekening tabungan. Namun bila tidak punya waktu untuk datang ke Bank Mandiri, aktifasi kartu Debit Mandiri bisa dilakukan melalui internet banking atau layanan Mandiri Online. Berikut cara aktifasi kartu debit Mandiri.
1. Langkah Aktifasi Mandiri Debit dengan Mandiri Online
Sebelumnya kamu harus punya token pin Mandiri yang sudah aktif.
1) Kunjungi halaman berikut ini https://ibank.bankmandiri.co.id/retail3/ dan silahkan gunakan user id berserta Pin kamu agar bisa masuk ke halaman
2) Pilih gambar Profil – Pengaturan. seperti yang ditunjukkan gambar di bawah ini.
2) Pilih gambar Profil – Pengaturan. seperti yang ditunjukkan gambar di bawah ini.
3) Selanjutnya kamu akan temukan menu Pengaturan e-Commerce. Dikolom yang tersedia bisa diisikan 16 nomor yang ada di bagian depan kartu Debit Mandiri. Lalu Lanjut.
4) Kemudian kamu akan dibawa pada halaman baru dan masukkan nomor ponsel-mu. Nomor ponsel ini nantinya sebagai penerima SMS untuk kode OTP ketika melakukan transaksi dengan Debit Online.
5) Pada nomor ponsel yang baru saja di daftarkan akan datang SMS yang berisi kode nomor. Simpan nomor ini.
6) Nyalakan pin token mandiri-mu. Kemudian masukkan PIN-nya, kemudian pilihlah ‘1’. Kode yang diterima di SMS tadi dimasukkan hingga nanti akan muncul kode yang baru. Kode yang baru ini akan dimasukkan pada kolom Kode Challenge di Komputer/PC.
Kartu kamu akan aktif Sehari setelah melakukan ini. Jadi untuk menggunakan kartu ATM Mandiri sebagai kartu Debit, kamu bisa mulai gunakan besoknya.
2. Cara Aktifasi Kartu Debit ATM Mandiri dengan SMS Banking
Bila cara di atas membutuhkan token. Pilihan berikutnya kamu bisa gunakan cara ke dua. Yaitu dengan menggunakan SMS Banking. Syaratnya, kamu sudah terdaftar sebagai pengguna SMS Banking Mandiri. Pada proses ini dibutuhkan Pin SMS Banking atau yang disebut dengan MPIN. Langkah Aktivasi kartu Debit Mandiri dengan SMS Banking adalah,- Jalankan Aplikasi Mandiri Online (Aplikasi ini bisa kamu Download di Playstore atau Appstore)
- Pilih Menu Pengaturan – Pengaturan E Commerce.
- Kamu akan diminta memasukkan 16 nomor kartu di depan Kartu ATM Debit Mandiri. Selanjutnya juga masukkan nomor HP mu.
- Langkah terakhir kamu harus memasukkan PIN SMS Banking Mandiri atau MPIN. Harap sabar hingga proses yang berjalan selesai dengan baik.
Share Yuk
Related Posts
Loading...
Kok tidak ada menu e-commerce di aplikasi saya?
ReplyDelete