Bagi kamu yang memiliki motor dan waktu bisa menjadikan bekerja sebagai driver Gojek sebagai penambah pemasukan keuangan. Namun sebelumnya tentu kamu harus terdaftar secara resmi di Gojek terlebih dahulu.
Jadi Driver Gojek??? |
Cara Mendaftar Jadi Driver Gojek Langsung (Offline)
Dokumen : Fotokopi Kartu Identitas (KTP), Surat Izin Mengemudi (SIM C), STNK dan Kartu Keluarga. Kemudian dokumen juga dilengkapi dengan surat keterangan domisili. Berikutnya juga harus menyerahkan jaminan BPKB, Ijasah Terakhir, Akte Kelahiran, Buku Nikah (Salah satu saja).Untuk menjadi driver Gojek, kamu harus berpendidikan minimal SMP dan berumur dibatasi sampai 55 tahun saja. Jangan lupa membawa motor yang akan dipakai buat narik ketika mendaftar. Setelah melengkapi syarat tersebut, maka kamu harus datang ke alamat tempat pendaftaran Gojek yaitu:
- Jakarta : Gedung AKA, Jalan Bangka Raya nomor 2 Jakarta Selatan. Ambil nomor pendaftaran dengan SMS ke nomor 0812 8368 7207. Informasi Telepon : 7268 293 atau 7268 292.
- Depok : Jalan M.Yusuf nomor 9 Mekar Jaya, Depok. Informasi bisa menghubungi telepon 0812 9326 0862 atau 08778 258 7147.
- Tangerang : Jalan Raya Serpong km7 nomor 64. Informasi telepon 0812 8814 8346 atau 0812 8814 8347.
- Bali : Waterboom Bali, Jalan Kartika Plaza Tuban. Informasi Telepon 08786 1961 294 atau 0812 361 12894
- Bandung : Jalan BKR Raya nomor 3 Pasirluyu. Telepon 522 1461.
- Surabaya: Jalan Jalan Tidar nomor 67 Surabaya. Telepon 548 7898.
- Makassar: Jalan Ruko Jade nomor 25, Jalan AP Pettarani Makassar. Telepon 467 1178.
Cara Mendaftar Jadi Driver Gojek Online
Untuk pendaftaran online, kamu bisa mengunjungi situs resmi rekrutmen driver Gojek pada alamat: http://www.go-ride.co.id/join. Pendaftaran bisa dilakukan melalui PC/Laptop ataupun melalui smartphone.Form Pendaftan GOjek Online |
Selanjutnya ikuti saja alur perintah dalam pendaftaran online tersebut. Ini tidak akan terlalu sulit, jika kamu telah bisa tulis baca. Semoga sukses. Baca Juga : Cara Daftar Grab Online dan Langsung.
Share Yuk
Related Posts
Loading...
terimakasih info nya gan, sangat bermanfaat. jadi tau list alamat kantor gojek di berbagai kota dimana.
ReplyDeletepak apakah misalkan nama di ktp berbeda dengan nama di stnk apakah bisa
ReplyDelete