Mencari padanan kata yang tepat dan memiliki makna yang sama adalah salah satu bagian dari tes potensi akademik sub tes verbal. Tujuan tes kemampuan verbal ini adalah menguji wawasan kosakata peserta tes.
Lebih lanjut tes ini juga ditujukan dalam pengukuran tingkat wasama dan cermat terhadap sesuatu yang mirip. Kecepatan serta efektivitas juga menjadi sasaran pengukuran dalam tes ini.
Mungkin tak semua kata yang ada pada soal tes tersebut bisa anda jawab. Sudah berkemungkinan besar soal soal dalam tes ini adalah soal soal dengan kata yang bisa dikategorikan jarang ditemui.
Lebih lanjut tes ini juga ditujukan dalam pengukuran tingkat wasama dan cermat terhadap sesuatu yang mirip. Kecepatan serta efektivitas juga menjadi sasaran pengukuran dalam tes ini.
Sinonim Kata
Adapun tips dan trik dalam menghadapi psikotes verbal untuk kata yang bersinonim adalah:- Jangan terperdaya dengan bunyi atau tulisan yang menyerupai soal. 90% kemungkinan jawaban tersebut salah.
- Jika anda tahu arti dan makna kata tersebut, maka cari kata lain yang memiliki makna sama.
- Bila menemukan kata serapan, alangkah baiknya anda referensikan ke bahasa aslinya terlebih dahulu.
- Jika terdapat kata yang pernah anda dengar dalam kehidupan sehari-hari, maka coba ingat konteks penggunaan kata tersebut pada kalimat macam apa.
Untuk melihat contoh soal psikotes dan pembahasan mengenai sinonim ini bisa dilihat pada halaman: [ Soal Psikotes Verbal: Sinonim]
Antonim Kata
Bentuk soal lain dari verbal ini adalah mencari lawan kata atau antonim kata. Tujuannya sama saja dengan tes sinonim kata. Beberapa tips dan trik menjawab soal psikotes untuk antonim kata adalah.
- Bila ada jawaban dalam pilihan saru kata dengan arti kata berbeda bandingkan dengan yang lain
- Artikan kata pada soal, jika anda paham maka cari makna yang berlawanan pada pilihan
- bila terdapat dua kata yang berlawanan, maka pilih salah satu yang mendekati
- Anda harus hati hati, terkadang diselipkan pada soal sinonim. Jangan ceroboh.
Berikut contoh soal psikotes dan pembahasan mengenai antonim kata bisa dibaca pada halaman ini:
Share Yuk
Related Posts
Loading...
No comments:
Post a Comment