Dalam dunia medis biduran dikenal dengan nama urtikaria. Ini terjadi karena reaksi dari kulit yang selanjutna memunculkan bilur kemerahan atau Putih. Biasaya ini diikuti dengan rasa gatal. Gejala akan terlihat pada salah satu bagian tubuh. Berikutnya bisa menyebar ke bagian lain.
Dalam suatu kondisi ini bisa berlangsung hingga enam pekan. Namun bisa juga hanya dalam waktu yang singkat. Salah satu penyebab umum dari biduran ini adalah alergi. Namun ada beberapa sebab lain yang menyebabkan biduran ini. Infeksi, gigitan serangga atau kondisi cuaca bisa jadi pemicu biduran ini. Kondisi jiwa dalam keadaan tertekan/stres bahkan pernah disebut sebagai pemicu lain biduran.
Lantas, untuk mengobati biduran ini bisa dilakukan secara mandiri dirumah. Dengan mengumpulkan beberapa bahan alami bisa dibuat racikan obat tradisional untuk biduran.
Dalam suatu kondisi ini bisa berlangsung hingga enam pekan. Namun bisa juga hanya dalam waktu yang singkat. Salah satu penyebab umum dari biduran ini adalah alergi. Namun ada beberapa sebab lain yang menyebabkan biduran ini. Infeksi, gigitan serangga atau kondisi cuaca bisa jadi pemicu biduran ini. Kondisi jiwa dalam keadaan tertekan/stres bahkan pernah disebut sebagai pemicu lain biduran.
Lantas, untuk mengobati biduran ini bisa dilakukan secara mandiri dirumah. Dengan mengumpulkan beberapa bahan alami bisa dibuat racikan obat tradisional untuk biduran.
Temulawak dan Asam
Cara pembuatan obat biduran dari temulawak dan asam adalah. Sebuah asam, 15 gram temulawak dan ditambah gula aren direbus dengan 2 gelas air putih. Proses rebusan dibiarkan hingga menyisakan segelas air rebusan siap minum. Agar rasa tidak terlalu aneh, bisa ditambahkan madu sebagai penambah rasanya.
Daun Kelor dan Bawang Merah
Persiapkan 3 lembar daun kelor, 1 butir bawang merah. Sama dengan proses cara pertama, semua bahan direbus dengan 2 gelas air hingga tersisa 1 gelas saja. Minum air rebusan tersebut. Diupayakan minum air rebusan ini 2x sehari.
Sambiloto dan Kunyit
Bahan yang harus dipersiapkan adalah 10 gram sambiloto 20 gram kunyit, 30 gram daun kelor dan 1 sendok makan adas ditambah 2 butir bawang merah. Semua bahan ditumbuk hingga halus. Tambahkan air, lalu peras. Hasil perasan tersebut diminum 3x sehari.
Minyak Zaitun Campur Minyak Kayu Putih
Berbeda dengan obat obat sebelumnya. Pengobatan dengan bahan ini dilakukan dengan mengoleskan. Persiapkan minyak zaitun, mentol kristal dan minyak kayu putih seukuran sendok makan. Aduklah bahan tersebut. Untuk pemakaian, dioleskan pada bagian yang biduran 2 kali sehari.
Cara Mencegah Biduran
Bagi anda yang sering terkena biduran, kenali dulu penyebab biduran. Kenali riwayat anda, yang alergi terhadap bahan apa. Hindari kontak dengan penyebab atau faktor penyebab biduran ini.
Pertolongan pertama jika terjangkit biduran adalah dengan mengompres dengan air panas. Kemudian penting untuk diketahui, terlarang untuk mengaruk rasa gatal yang ditimbulkan biduran.
Share Yuk
Related Posts
Loading...